HARI pahlawan 2020 SMAN 9 MALANG


SMita Acitya NAlar Wagadi

OUR VISION "Terwujudnya INSAN yang RELIGIUS, BerKARAKTER UNGGUL, BerBUDAYA LINGKUNGAN, dan BerDAYA SAING GLOBAL"

HARI pahlawan 2020 SMAN 9 MALANG

Minggu, 29 November 2020 13:25:28 - oleh : admin

Berbeda dari tahun-tahun sebelumnya, perayaan hari pahlawan pada tahun ini diwarnai dengan massa waspada virus covid-19. selasa 10 november 2020 SMAN 9 Malang mengadakan peringatan hari pahlawan secara daring.

acara dimulai sejak pukul 13.00 sampai selesai  Wiragatra SMA negeri 9 Malang
Doa bersama untuk pahlawan Kusuma bangsa Melalui aplikasi zoom, walaupun diadakan secara daring kegiatan ini tidak mengurangi nilai dari rasa syukur atas pengorbanan para pahlawan pada saat perjuangan kemerdekaan indonesia.

kegiatan ini dilaksanakan oleh gudep wiragatra SMA negeri 9 Malang, dimana kami merasa penting untuk memperingati hari pahlawan, tidak hanya pahlawan yang ada pada masa perjuangan tetapi juga pahlawan yang tengah berjuan saat ini dalam menghadapi pandemi 2020.

tenaga medis, dinas-dinas terkait, guru, kepala keluarga dan kita semua saat ini merupakan pahlawan untuk mencegah penyebaran virus yang masih kuat menyerang. maka jangan lupa untuk menggunakan masker, selalu mencuci tangan menggunakan sabun, dan hindari bersentuhan dengan sesama untuk saling melindungi diri kita dan orang lain.

semoga pandemi ini segera berakhir dan kita semua bisa beraktifitas seperti sedia kala.

AMIN....

kirim ke teman | versi cetak

Berita "Berita Terkini" Lainnya